Medan - Lake Toba - Berastagi tour
- Tiba di bandara Kuala Namu International Airport anda akan dijemput oleh perwakilan kami.
- kita tinggalkan Medan menuju Parapat (Danau Toba) dengan jarak tempuh 176 km atau 4 jam perjalanan.
- Tiba di Parapat, langsung ke dermaga Ferry untuk menyeberang ke Pulau Samosir mengunjungi Desa Tomok untuk melihat dari dekat tarian SIGALE - GALE (donasi pribadi)
- disini juga kita dapat berbelanja souvenir hasil kerajinan warga setempat.
- Kembali ke Parapat, check in hotel.
- Istirahat.
Day 2 : Parapat - Berastagi - Medan (B,L)
- Setelah sarapan pagi,
- Menuju Berastagi (dataran tinggi Karo)
- Kita singgah di Simarjarunjung, disini kita istirahat sebentar sembari melihat pemandangan Danau Toba dari kejauhan, kita dapat minum teh jahe/bandrek dan pisang goreng (dengan biaya sendiri)
- Setelah itu kita pergi ke Air Terjun Sipisopiso air terjun ini mengalir deras ke Danau Toba. Di sini juga kita dapat melihat pemandangan Danau Toba yang begitu menakjubkan.
- Perjalanan dilanjutkan ke Kota Berastagi mengunjungi Bukit Gundaling untuk melihat gunung api yang masih aktif, Gunung Sibayak dan Gunung Sinabung
- Lanjut ke Pasar buah, berbelanja buah, sayur, cindera mata, juga disini kita dapat menunggang kuda dan naik sado kemudian ke Taman Alam Lumbini (Pagoda Swedagon) jika waktu masih memungkinkan.
- Selanjutnya menuju Medan melalui jalan pegunungan tiba di Medan.
- Tour selesai.
Harga :
- 02 - IDR 1 . 302 . 500
- 04 - IDR 921 . 000
- 10 - IDR 845 . 500
- Hotel
- Mobil
- Makan sesuai jadwal
- Kapal Penyeberangan
- Biaya masuk objek wisata
- Pemandu Wisata/Guide
- Biaya Parkir
- Minuman Air Mineral
- Tiket Pesawat
- Tips untuk Guide/Supir
- Tour tambahan di luar harga paket
- Pengeluaran pribadi, telepon laundri dan lain - lain di hotel
- Travel Insurance
CATATAN:
Harga ini tidak berlaku padamasahigh season seperti:
Hari Raya IdulFitri, Natal, Tahun Baru, Imlek dan hari libur umuml ainnya
Harga ini bias berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu.
0 komentar:
Posting Komentar